Home / Uncategorized

Senin, 11 Agustus 2025 - 09:14 WIB

Liburan Agustus di Samosir: Tips, Agenda, dan Momen Terbaik

Admin

Di tengah Danau Toba, Pulau Samosir menyuguhkan keindahan yang selalu memikat. Pegunungan hijau, udara segar, dan air danau yang berkilau membuat setiap kunjungan terasa istimewa. Dari Huta Siallagan yang penuh cerita, Pantai Batu Hoda yang menenangkan, hingga Bukit Holbung dengan pemandangan luasnya — selalu ada hal baru untuk dinikmati.

Bulan Agustus menjadi waktu yang pas untuk datang. Cuaca cerah menemani perjalanan, dan semangat kemerdekaan terasa di berbagai sudut pulau, memberi nuansa hangat yang berbeda dari bulan-bulan lainnya.

Baca Juga :  VRITIMES Jalin Kemitraan Strategis dengan Bengkulu24.com dan Sriwijaya24.com untuk Perluas Jangkauan Pemberitaan

Tips Menikmati Agustus di Samosir

Untuk menikmati semua momen ini, Marianna Resort & Convention Tuktuk – Samosir, Marclan Collection di tepi Tuktuk bisa menjadi pilihan nyaman selama berada di Samosir. Sepanjang Agustus, resort ini menawarkan:

– Kopi Gratis Sepanjang bulan untuk tamu dan pengunjung non-stay.
Diskon 17% untuk pemesanan di website resmi dengan kode MERDEKADEALS.

Dinner Tumpeng Merdeka bagi tamu yang berulang tahun saat menginap.

Kegiatan 17 Agustus di The Lawn dengan lomba, musik, dan aktivitas seru.
Simanindo Fest 2025 (14–15 Agustus) dengan parade budaya, festival kuliner, kids festival, lomba menyanyi, zumba, hingga tuak festival.

Baca Juga :  Pemanfaatan Hutan Indonesia untuk Masa Depan Hijau

Agustus di Samosir adalah perpaduan alam, budaya, dan suasana hangat yang sayang dilewatkan. Saatnya merencanakan perjalanan dan menjadi bagian dari perayaan yang tak terlupakan.

📍 Reservasi & Informasi
🌐 www.mariannaresort.com
📞 WhatsApp: +62 819 789 999

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Share :

Baca Juga

Uncategorized

BINUS INTERNATIONAL Perbarui Jurusan Ilmu Komunikasi di Era Digital Menjadi Creative Digital Communication

Uncategorized

Coretax Indonesia – Sistem Baru dalam Perpajakan Indonesia

Uncategorized

Data Inflasi AS Lemah, Emas Berpotensi Menguat

Uncategorized

Dogecoin Diramal Bakal Meroket, Analis Klaim Peluang Reli 100%: Ini Alasannya!

Uncategorized

Harga Bitcoin Melonjak, Volume Transaksi Tokocrypto Naik Tiga Kali Lipat

Uncategorized

Better 31: Best & Most popular verashia full porn Porno Views of all time 2010-2024

Uncategorized

Bangga! Game Karya Mahasiswa Indonesia Verde and the Echoing Water Juara di 3 Negara, 2 Benua!

Uncategorized

PTPP Melunasi Obligasi dan Sukuk Mudharabah Lebih Cepat dari Tanggal Jatuh Tempo